Menulis Sebagai Terapi Pikiran, Emosi, dan Batin

Menulis adalah sebuah kegiatan yang dapat dilakukan oleh siapapun dari berbagai profesi. Anak-anak  juga sudah belajar menulis  ketika masih di taman kanak-kanak atau baru memasuki sekolah dasar. Setiap orang  memiliki tujuan menulis yang berbeda-beda. Ada yang menulis  untuk melaksanakan tugas atau pekerjaan namun ada juga yang menulis sebagai tempat mencurahkan apa saja yang sedang dirasakan, … Read more